Detik-detik Spektakuler Steve Aoki Meriahkan Grand Relaunch Atlas Super Club
Bali, 14 Desember 2023 – Steve Aoki berhasil memukau penonton dengan rangkaian hits lewat penampilannya di klub malam terbesar di Bali, Atlas Super Club.Kombinasi lighting, visual LED besar, lagu, dan
Detik-detik Spektakuler Steve Aoki Meriahkan Grand Relaunch Atlas Super Club
Bali, 14 Desember 2023 – Steve Aoki berhasil memukau penonton dengan rangkaian hits lewat penampilannya di klub malam terbesar di Bali, Atlas Super Club.
Kombinasi lighting, visual LED besar, lagu, dan euforia para penggemar setia Steve Aoki mengubah Atlas Super Club menjadi arena yang memukau baginya. Ia memainkan deretan lagu favorit seperti Boneless dan Whole Again.
Seorang penggemar asal Singapura mengatakan, “Kemarin malam keren banget! Seru banget party sama semua orang. Crowd nya juga gila! Pasti bakal dateng lagi ke Atlas Super Club kalo mau clubbing di Bali.” Penggemar berhasil dibuat terpukau olehnya dan tentunya membuktikan statusnya sebagai salah satu musisi EDM terbaik di era ini.
Tak hanya bagi penggemar, Steve Aoki juga mengungkapkan malam itu tidak terlupakan. Katanya, “Terima kasih sudah membuat malam ini malam yang tak terlupakan.”

Selain Aoki, Atlas Beach Fest juga menyiapkan beragam musisi Desember ini, termasuk NYE party dengan MARTIN GARRIX! Jangan kelewatan perayaan tahun baru terbesar ini!
Untuk pembelian tiket, informasi lebih lanjut mengenai Atlas dan acara yang akan datang lainnya, kunjungi www.news.atlasbeachfest.com dan www.hwgroup.id.
Latest Siaran Pers
You Might Also Like
Bikin Event Gak Terlupakan di Atlas Beach Club, Venue Pantai Terbaik di Bali!
Wujudkan pernikahan impian, acara perusahaan, atau pesta ulang tahun kamu di Atlas Beach Club. Denga...
Sekarang, Menu Atlas hadir di GrabFood: Nikmati Hidangan Global yang Diantar ke Pintu Rumah Anda
Menu Atlas hadir di GrabFood sekarang! Nikmati hidangan global diantar langsung ke pintu rumahmu mul...
Acara Bulan November di Atlas: Yuk, Ikuti Keseruan kita!
Saatnya bangun dan siap-siap! Acara bulan November di Atlas siap bikin kalian gerak terus.
Hadir dengan Wajah Baru, Atlas Super Club Bali Hadirkan Hiburan Next Level
Bali, 12 Desember 2023 - Atlas Super Club kini resmi hadir kembali dengan wajah baru usai direnovasi...